VISI

Menghasilkan ilmuan dan seniman akademis yang kreatif, inovatif, produktif, professional serta berkepribadianĀ  yang menjunjung tinggi nilai-nilai budaya di bidang penciptaan dan pengkajian seni rupa murni.

MISI

  1. Mengembangkan bakat serta kepribadian seniman dan ilmuan akademis yang memiliki rasa kepekaan sosial dan jiwa wirausaha dalam rangka menuju profesionalisme.
  2. Meningkatkan pengetahuan dan skill kesenimanan dan keilmuan akademis dalam penciptaan dan pengkajian seni rupa murni.
  3. Melaksanakan pendidikan seni rupa murni berlandaskan penciptaan dan keilmuan yang beroriantasi pada kemajuan, manajemen dan daya saing.

TUJUAN

  1. berjiwa pancasila dan berlandaskan pada nilai-nilai budaya bangsa yang memiliki intergritas kepribadianĀ  yang mentransformasi nilai-nilai budaya dan keilmuan seni rupa murniĀ  sebagai bahan kajian dan penciptaan karya seni rupa murni.
  2. terbuka dan tanggap terhadap perkembangan ilmu pengetahuan serta menguasai iptek
  3. MenumbuhkanĀ  akademisi seni rupa murni yang berjiwa kreatif, inofatif, produktif serta professional.
  4. menguasai kaida ilmiah dalam penciptaan dan pengkajian seni sehingga mampu berfikir, bersikap dan bertindak sebagai seniman profesional.
  5. menghasilkan seniman berkarakter lokal jeniusĀ  aceh yang memiliki daya saing.
  6. menghasilkan lulusan kreatif yang dapat menggali potensi kesenian aceh yang bermutuĀ  untuk dapat di lestarikan.